Beside vs Besides ~ BIS
Beside vs Besides - Sedang mempelajari tentang Bahasa Inggris? Menarik memang bila kita mengupas tentang bahasa yang satu ini, karena bahasa inggris merupakan bahasa Internasional, hingga siapapun tertarik untuk mempelajarinya. Nah dikesempatan yang indah ini Bahasa Inggris Sip (BIS) akan coba mengupas mengenai "Beside vs Besides" yang mungkin saja saat ini sedang Anda cari.
Namun sebelum kita masuk ke pembahasan, ada baiknya saya menyapa sobat pembaca semuanya. Bagaimana kabar kalian? Semoga sehat dan bahagia selalu. Kami ucapkan selamat datang di situs Bahasa Inggris Sip. Sebuah situs sederhana yang menyediakan informasi gratis untuk siapapun yang ingin mempelajari bahasa inggris secara lebih serius. Nah, langsung ke pembahasannya saja yuk?.

Namun sebelum kita masuk ke pembahasan, ada baiknya saya menyapa sobat pembaca semuanya. Bagaimana kabar kalian? Semoga sehat dan bahagia selalu. Kami ucapkan selamat datang di situs Bahasa Inggris Sip. Sebuah situs sederhana yang menyediakan informasi gratis untuk siapapun yang ingin mempelajari bahasa inggris secara lebih serius. Nah, langsung ke pembahasannya saja yuk?.

Uraian Lengkap Beside vs Besides
Beside serta besides merupakan dua kata yang seringkali membingungkan. Perbedaannya dari segi bacaan hanya mencakup penggunaan huruf āsā dan tidak. Sebenarnya mudah asal anda mengerti arti dari kedua kata tersebut. Oke, akan saya berikan sedikit sharing mengenai perbedaan antara besides dengan beside.
Beside
Beside artinya next to atau di samping atau di sebelah. Pengertian di samping dan di sebelah menunjuk pada benda di situasi nyata. Contoh :
There are pencils beside your fan.
She sat beside me.
I see a big car beside your house.
Besides
Sedangkan besides adalah kata yang berarti in addition atau di samping itu, selain, dan lagi pula. Biasa digunakan sebagai preposisi di dalam kalimat serta tidak digunakan layaknya beside untuk situasi yang menunjuk pada benda-benda di sekitar kita. Contoh :
I learn grammar besides speaking.
Nobody besides Harry who knows the answer of the question.
Itulah dari uraian tentang Beside vs Besides yang bisa kami sampaikan untuk Anda semuanya. Semoga uraian diatas bisa menambah wawasan untuk kita semua, terlebih untuk Anda yang saat ini sedang mencarinya. Terima kasih karena sudah menyempatkan waktu mampir ke situs bahasainggrissip. blogspot. com dan membaca ulasan diatas hingga selesai. Inget untuk selalu bahagia dan sampai jumpa di postingan selanjutnya.
ARTIKEL PILIHAN PEMBACA :
- Teknik Penggunaan Being dalam Kalimat Bahasa Inggris ~ BIS
- Contoh Percakapan Bahasa Inggris di Bank (Terbaru) ~ BIS
- Penggunaan Do dan Would dalam Bahasa Inggris ~ BIS
- Percakapan Bahasa Inggris 3 Orang Tentang Perkenalan ~ BIS
- Dapatkan Pengertian dan Contoh Prepositional Phrase Disini! ~ BIS
- Penjelasan dan Penggunaan Zero Article (Tanpa A, An, The) ~ BIS
- 30 Soal Bahasa Inggris Tentang A, An, The Beserta Jawaban ~ BIS
Post a Comment for "Beside vs Besides ~ BIS"